GE Investasikan 300 Juta Dollar
Penulis : M Clara Wresti | Selasa, 19 Februari 2013 | 11:33 WIB
JAKARTA, KOMPAS.com- General Electric (GE), Selasa (19/2/2013), mengumumkan akan mengalokasikan dana 300 juta dollar Amerika untuk mengembangkan bisnisnya di Indonesia.
Dalam pengembangan bisnisnya ini, GE akan meningkatkan konten lokal dalam teknologi dan solusi GE, serta memberikan kontribusi dalam pengembangan sumber daya manusia di Indonesia.
Chairman dan CEO GE, Jeff Immelt yang sedang berkunjung ke Indonesia menjelaskan, GE akan bermitra dengan beberapa perusahaan Indonesia seperti Perusahaan Listrik Negara, Garuda Indonesia dan Pertamina.
"Kerjasama itu untuk mengembangkan GE Learning and Technology Center, yang akan berfungsi sebagai pusat pengembangan kepemimpinan dan teknik," kata Immelt.
Selain itu GE juga akan menyiapkan alih teknologi untuk teknologi terapan GE.
Editor :
Marcus Suprihadi
Anda sedang membaca artikel tentang
GE Investasikan 300 Juta Dollar
Dengan url
http://lovingmothertochild.blogspot.com/2013/02/ge-investasikan-300-juta-dollar.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
GE Investasikan 300 Juta Dollar
namun jangan lupa untuk meletakkan link
GE Investasikan 300 Juta Dollar
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar